Tiket Piala Dunia 2018 Argentina vs Islandia Paling Diburu Penonton - I LOVE WORLD CUP 2018

Breaking

Kamis, 15 Maret 2018

Tiket Piala Dunia 2018 Argentina vs Islandia Paling Diburu Penonton

Piala Dunia 2018, Piala Dunia, World Cup 2018, Jadwal Piala Dunia 2018, dan Hasil Piala Dunia - Piala Dunia 2018 sendiri baru akan berlangsung pada 14 Juni hingga 15 Juli nanti. Namun penjualan tiket untuk beberapa pertandingan perdana telah terjual ludes karena tinginya minat penonton seluruh dunia untuk terbang dan nonton langsung piala dunia 2018 yang akan berlangsung di Rusia ini. 

Penjualan tiket memang sudah bisa dipesan lewat online dengan situs tertentunya yang ditunjuk oleh FIFA. Dari beberapa tiket yang tersedia dan terjual, ada Pertandingan yang paling dinantikan penonton pada Piala Dunia 2018, Piala Dunia, World Cup 2018, Jadwal Piala Dunia 2018, dan Hasil Piala Dunia ini yakni Argentina vs Islandia. 

Data itu terungkap dari keterangan badan sepak bola dunia (FIFA). Mereka baru saja membuka penjualan tiket tahap ketiga, pada Selasa, 13 Maret 2018. Namun, FIFA menyatakan, ada tiket dua pertandingan yang tak dijual karena sudah habis dipesan. Laga itu adalah final di Luzhniki Stadium, Moskow, pada 15 Juli. Selain itu ada pertandingan Argentina vs Islandia di Spartak Stadium (kapasitas 43 ribu), juga di Moskow, pada 16 Juni. 

Pertandingan Argentina vs Islandia memang akan jadi laga menarik. Argentina adalah tim papan atas yang bertabur bintang, termasuk diperkuat Lionel Messi. Sedangkan Islandia muncul sebagai sensasi baru di Piala Dunia kali ini karena lolos untuk pertama kalinya dan menjadi negara terkecil di dunia yang lolos. 

Sejauh ini, minat untuk membeli tiket Piala Dunia cukup tinggi. Pada Selasa kemarin, laman online yang melayani pembelian tiket bahkan sempat down. Pada dua periode penjualan sebelumnya sudah terpesan 1,3 juta tiket di seluruh dunia. Pembeli terbanyak berasal dari Rusian (197.832 tiket) diikuti Kolombia (33.048), Brasil (24.656), Peru (21.946), Jerman (21.639), Amerika Serikat (20.347), Meksiko (18.155), Australia (15.906), Argentina (15.214), Inggris (14,890) dna Polandia (13.686). 

Namun FIFA akan berencana akan mengambil langkah lain untuk bisa menaggani tingginya permintaan dan peminat akan tiket piala dunia 2018 ini. Karena pertandingan Argentina vs Islandia tersebut sudah habis terpesan dan sesuai dengan kuato stadion yang menggelar pertandingan tersebut, banyak yang akan menggelar nobar di luar stadion. 

Jadi, bagi anda yang menonton dirumah saja, jangan lewatan pertandingan seru piala dunia 2018 ini yang tentunya akan disiarkan lagnsung oleh TV loka Negara masing-masing. Di indonesia sendiri tentunya aka nada TV Swasta yang akan menyiarkan secara langsung setipa pertandingan Piala Dunia 2018, Piala Dunia, World Cup 2018, Jadwal Piala Dunia 2018, dan Hasil Piala Dunia ini, Jadi kita tunggu saja kehadiran pesta sepakbola seluruh dunia ini, salam olahraga.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar